
Selasa 3 Desember 2019 adalah peringatan Hari Disabilitas Internasional. .
Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB menetapkan tanggal tersebut sebagai Hari Disabilitas Internasional pada 1992.
.
Peringatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang disabilitas, menghilangkan stigma terhadap penyandang disabilitas, memberikan dukungan untuk meningkatkan kemampuan serta kesejahteraan difabel dan disabilitas.
Indonesia Inklusi
Disabilitas Unggul 🙌
#DisabilitasInternasional
#DisabilitasUnggul
#disabilitasberani
#disabilitasbisa